Pengaruh Kompetensi Karyawan, Semangat Kerja dan Kepuasan Kerja terhadap Produktivitas Kerja pada PT Multi Teknik Telaga Indonesia di Sidoarjo

Authors

  • Andika Ayu Novita Sari Universitas Muhammadiyah Sidoarjo
  • Hasan Ubaidillah Universitas Muhammadiyah Sidoarjo

DOI:

https://doi.org/10.47134/innovative.v2i2.25

Keywords:

Kompetensi Karyawan, Semangat Kerja, Kepuasan Kerja, Produktivitas Kerja

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui variabel – variabel yang mempengaruhi Produktivitas Kerja yang meliputi variabel Kompetensi Karyawan, Semangat Kerja dan Kepuasan Kerja. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh karyawan PT Multi Teknik Telaga Indonesia sebanyak 150 karyawan dan pengambilan sampel menggunakan metode purposive sampling sebanyak 90 karyawan. Pengumpulan data diperoleh dengan penyebaran kuesioner. Pengelolaan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah program SPSS 26.0. Hasil olah data menunjukkan bahwa variabel Kompetensi Karyawan, Semangat Kerja dan Kepuasan Kerja secara simultan berpengaruh positif dan signifikan terhadap produktivitas kerja. Sedangkan secara parsial variabel Kompetensi Karyawan berpengaruh positif dan signifikan terhadap Produktivitas Kerja, variabel Semangat Kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap Produktivitas Kerja dan variabel Kepuasan Kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap produktivitas kerja.

References

Alfiana Nur Aisyah, Farah Nada Pinkan, Prames Berliana Danianta, S. B. (2021). Pengaruh Pengalaman Dan Kompetensi Terhadap Produktivitas Kerja. Accounting And Business, 5(2), 86–99. DOI: https://doi.org/10.31293/rjabm.v5i2.5642

Anas Fuadi, A. (2014). Pengaruh kepemimpinan, budaya organisasi dan kepuasan kerja terhadap produktivitas kerja guru dengan komitmen organisasi sebagai moderating. Informatika, 1(2), 2337–5213.

Aziz, M. T. A., & Wardhani, N. K. (2018). Sistem Informasi Manajemen Sumber Daya Manusia Berbasis Web (Studi Kasus: Pt. Klik Teknologi Indonesia). Jurnal Techno Nusa Mandiri, 15(2), 145. https://doi.org/10.33480/techno.v15i2.933 DOI: https://doi.org/10.33480/techno.v15i2.933

Heryanda, S. (2022). Kompetensi, lingkungan kerja dan produktivitas kerja petani sayur di daerah tegallalang. 4(1).

Indriasari, R. (2021). Pengaruh Semangat Kerja Dan Disiplin Kerja Terhadap Produktivitas Kerja Pegawai Pada Kantor Badan Pengelola Pajak Dan Retribusi Daerah Kabupaten Empat Lawang. Jurnal Ilmiah Riset Manajemen, 4(1), 1–9. DOI: https://doi.org/10.24967/jmms.v4i3.794

Krisnaldi R. Wua, Olivia S. Wua, R. Y. L. (2022). Pengaruh Integritas, Komitmen Dan Semangat Kerja Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan Di Pt Sumber Energi Jaya. 10(1), 29–38. DOI: https://doi.org/10.52060/j-bisdig.v1i1.1130

Lilia, W., Lombu, J. W., Napitupulu, P., Laoly, A. K., & Nainggolan, A. (2020). Pengaruh Kepemimpinan Tansformasional, Budaya Organisasi, Dan Kepuasan Kerja Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan Pada Pt. Intertama Trikencana Bersinar Medan. CERMIN: Jurnal Penelitian, 4(1), 24. https://doi.org/10.36841/cermin_unars.v4i1.569

Lilia, W., Lombu, J. W., Napitupulu, P., Laoly, A. K., & Nainggolan, A. (2020). Pengaruh Kepemimpinan Tansformasional, Budaya Organisasi, Dan Kepuasan Kerja Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan Pada Pt. Intertama Trikencana Bersinar Medan. CERMIN: Jurnal Penelitian, 4(1), 24. https://doi.org/10.36841/cermin_unars.v4i1.569 DOI: https://doi.org/10.36841/cermin_unars.v4i1.569

Muh. Asdar. (2019). Pengaruh Kepuasan Kerja. 17(2), 72–81.

Nurjaya, N., Affandi, A., Ilham, D., Jasmani, J., & Sunarsi, D. (2021). Pengaruh Kompetensi Sumber Daya Manusia Dan Kemampuan Pemanfaatan Teknologi Terhadap Kinerja Aparatur Desa Pada Kantor Kepala Desa Di Kabupaten Gunungkidul, Yogyakarta. JENIUS (Jurnal Ilmiah Manajemen Sumber Daya Manusia), 4(3), 332. https://doi.org/10.32493/jjsdm.v4i3.10460 DOI: https://doi.org/10.32493/JJSDM.v4i3.10460

Parhusip AA, dkk. (2020). Pengaruh Semangat Kerja, Kejelasan Peran, Fisik Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Di Universitas Potensi Utama. Accumulated Journal, 2(1), 1–14. potensi-utama.ac.id DOI: https://doi.org/10.32795/widyamanajemen.v1i2.356

Puspita Rini Arum, Y. (2021). Pengaruh Motivasi Kerja, Semangat Kerja, Kepribadian Dan Kompensasi Terhadap Produktivitas Kerja Pada Kantor Pppappkb Kota Metro Lampung. 1(3), 653–660. https://emea.mitsubishielectric.com/ar/products-solutions/factory-automation/index.html

Puspita Rini Arum, Y. (2021). Pengaruh Motivasi Kerja, Semangat Kerja, Kepribadian Dan Kompensasi Terhadap Produktivitas Kerja Pada Kantor Pppappkb Kota Metro Lampung. 1(3), 653–660. https://emea.mitsubishielectric.com/ar/products-solutions/factory-automation/index.html DOI: https://doi.org/10.24127/diversifikasi.v1i3.716

Putra, R. S., & Mahanani, E. (2022). Pengaruh Motivasi , Disiplin Dan Kompetensi Kerja Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan. Ekonomika, 5(1), 272–281. DOI: https://doi.org/10.17509/manajerial.v20i1.30193

Rohmat, S., Tinggi, S., & Indonesia, P. (2020). Pengaruh Kompetensi Pegawai Dan Motivasi Kerja Terhadap Produktivitas Kerja Di Balai Kalibrasi Fasilitas Penerbangan. Scientific Journal Of Reflection: Economic, Accounting, Management and Business, 3(2), 201–210. https://doi.org/10.37481/sjr.v3i2.196 DOI: https://doi.org/10.37481/sjr.v3i2.212

Rosmaini, R., & Tanjung, H. (2019). Pengaruh Kompetensi, Motivasi Dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Pegawai. Maneggio: Jurnal Ilmiah Magister Manajemen, 2(1), 1–15. https://doi.org/10.30596/maneggio.v2i1.3366 DOI: https://doi.org/10.30596/maneggio.v2i1.3366

Sepriansya, I., Ratnawili, R., & ... (2020). Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Semangat Kerja Dan Kompensasi Terhadap Kinerja Karyawan Pt. Syandi Putra Makmur Cabang Kota …. Jurnal Entrepreneur Dan …, 1(2), 114–122. http://jurnal.umb.ac.id/index.php/jems/article/view/914 DOI: https://doi.org/10.36085/jems.v1i2.914

Setyanti, S. W. L. H., Sudarsih, S., & Audiva, D. (2022). Pengaruh Keterampilan, Disiplin Kerja, Dan Kepuasan Kerja Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan. EKOMBIS REVIEW: Jurnal Ilmiah Ekonomi Dan Bisnis, 10(S1), 17–24. https://doi.org/10.37676/ekombis.v10is1.1938 DOI: https://doi.org/10.37676/ekombis.v10iS1.1938

Setyawan, T. B., Ekowati, S., Ratnawili, & Yulinda, A. T. (2021). Pengaruh kompetensi dan motivasi terhadap kinerja karyawan Rumah Sakit Daerah Argamakmur Bengkulu Utara. Jurnal Entrepreneur Dan Manajemen Sains (JEMS), 2(2), 447–455. DOI: https://doi.org/10.36085/jems.v2i2.1778

Sururin, A., Heryanda, K. K., & Atidira, R. (2020). Pengaruh Kepuasan Kerja Dan Motivasi Kerja Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan Pada Singaraja Hotel. 2(1), 11–20. DOI: https://doi.org/10.23887/pjmb.v2i1.26185

Wahyuni, W., Manajemen, P. S., Bina, U., Lubuklinggau, I., Productivity, W., Kerja, P., Bina, U., & Lubuklinggau, I. (2020). Pengaruh Kompetensi Dan Pengawasan Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan Pada Pt. Xylo Indah Pratama. 25(3).

Wahyuni, W., Manajemen, P. S., Bina, U., Lubuklinggau, I., Productivity, W., Kerja, P., Bina, U., & Lubuklinggau, I. (2020). Pengaruh Kompetensi Dan Pengawasan Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan Pada Pt. Xylo Indah Pratama. 25(3). DOI: https://doi.org/10.32767/jurmek.v25i3.1133

Downloads

Published

2024-01-08

How to Cite

Sari, A. A. N. ., & Ubaidillah, H. (2024). Pengaruh Kompetensi Karyawan, Semangat Kerja dan Kepuasan Kerja terhadap Produktivitas Kerja pada PT Multi Teknik Telaga Indonesia di Sidoarjo. Innovative Technologica: Methodical Research Journal, 2(2), 15. https://doi.org/10.47134/innovative.v2i2.25

Issue

Section

Articles

Similar Articles

<< < 1 2 3 4 

You may also start an advanced similarity search for this article.